Search for collections on Karya Ilmiah

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA NYARING MELALUI MEDIA CERITA BERGAMBAR SISWA KELAS III SDN 20 TANJUNG LAGO

JUJUK SURYATI (2022) UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA NYARING MELALUI MEDIA CERITA BERGAMBAR SISWA KELAS III SDN 20 TANJUNG LAGO. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKLatar belakang penelitian ini untuk mengetahui kemampuan membaca nyaring siswa Kelas III di SD Negeri 20 Tanjung Lago, terlihat dari hasil lembar kerja siswa yang belum mencapai KKM. Tujuan dari penelitian ini untuk meningkatkan keterampilan membaca nyaring melalui media cerita bergambar, penelitian pada siklus 1 terdapat 5 siswa atau sebesar 20 % tuntas dalam belajar karena mendapatkan nilai ≥ 75 sedangkan yang memperoleh nilai kurang dari 75 ada 20 siswa atau sebesar 80 %. dengan ini peneliti memperbaiki proses pembelajaran tahap siklus II yang hasilnya signifikan tinggi. Hal tersebut dikarenakan telah ada perbaikan terhadap kelemahan pada siklus I. Pada siklus II terdapat 21 siswa mencapai kriteria ketuntasan dan 4 siswa yang belum tuntas. siklus II dikatakan berhasil mencapai target minimum 84 %. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan melalui media cerita bergambar kemampuan membaca nyaring siswa Kelas III di SD Negeri 20 Tanjung Lago dapat meningkat. Kata kunci : Keteranpilan Membaca nyaring, Media cerita bergambarAbstract The background of this research is to find out the reading aloud ability of Class III students at SD Negeri 20 Tanjung Lago, seen from the results of the student worksheets that have not yet reached the KKM. The purpose of this research is to improve alaud reading skills through the media of pictorial stories. 20 % complete in learning because they get a score of ≥ 75 while those who get a score of less than 75 there are 20 students or 80%. with this the researchers improves the learning process in the second cycle stage where the results are significantly high. This is because there have been improvements to the weaknesses in cycle I. In cycle II there were 21 students who achieved the completeness criteria and 4 students who had not completed. cycle II is said to have succeeded in achieving the minimum target of 84%. From the results of this study it can be concluded that through the media of illustrated stories the reading ability of Class III students at SD Negeri 20 Tanjung Lago can be increased.Keywords: Reading aloud skill, Picture story media

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Keteranpilan Membaca nyaring, Media cerita bergambar
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/803

Actions (login required)

View Item
View Item