Search for collections on Karya Ilmiah

Partisipasi Publik Dalam Melakukan Pengkinian Data NIK Sebabai Data NPWP

DIAJENG PRAMESTI LAKSMILARAS (2022) Partisipasi Publik Dalam Melakukan Pengkinian Data NIK Sebabai Data NPWP. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kajian yang ada dalam tulisan ini berisi tentang pentingnya partisipasi publik untuk mendukung program pemerintah, terutama dengan peraturan baru pemerintah mengenai nomor NIK yang sama menjadi nomor NPWP. Dengan kesamaan nomor NIK dan NPWP menjadi kesatuan kartu yang tidak terpisahkan maka permasalahan terjadinya ketimpangan wajib pajak akan dapat dihindari. Selain itu program ini juga akan memudahkan dari sisi administrasi yang berkepanjangan dalam pembuatan NPWP bagi wajib pajak baru. Hasil dari penelitian ini belum terlihat merata oleh seluruh publik dan tidak bisa diukur bagaimana penilaiannya. Dari sudut pandang peneliti, bahwa dalam menyelaraskan partisipasi publik perlu dibentuk ruang-ruang partisipasi yang secara substansi dapat diartikan bahwa ruang-ruang partisipasi tersebut merupakan semacam sosialisasi untuk publik/masyarakat dari pemerintah. Sebaliknya, partisipasi publik ditentukan sendiri dari masyarakat/publik untuk program pemerintah. Perlunya administrasi yang mudah melalui langkah-langkah yang terurut adalah solusi untuk meningkatkan partisipasi agar mudah bagi publik dalam mengambil keputusan.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Partisipasi Publik, sosialisasi, administrasi
Subjects: Program Studi > 50 Ilmu Administrasi Negara-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/778

Actions (login required)

View Item
View Item