Search for collections on Karya Ilmiah

STRATEGI PEMASARAN DENGAN PEMANFAATAN INOVASI TEKNOLOGI DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS LAYANAN PELANGGAN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PADA PERUSAHAAN JASA FACILITY SERVICE

RANA HADINATA (2022) STRATEGI PEMASARAN DENGAN PEMANFAATAN INOVASI TEKNOLOGI DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS LAYANAN PELANGGAN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PADA PERUSAHAAN JASA FACILITY SERVICE. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstrak: pada era globalisasi saat ini, kemajuan teknologi mengalami peningkatan yang luar biasa cepat seiring dengan adanya inovasi serta permintaan konsumen terhadap kebutuhan tersebut. Sebut saja sebagai contoh bagaimana perkembangan teknologi yang disematkan pada ponsel dalam satu dekade ini, kehadiran layanan cloud, teknologi sensor, kemampuan analisis pada Big Data, serta kemajuan pada internet of things. Teknologi memberikan efek kombinatorial yang mempercepat kemajuan di berbagai aspek baik di bidang bisnis jasa ataupun bisnis perusahaan dagang secara eksponensial. Ini adalah konteks dimana inovasi digital kini mengganggu bisnis dan model operasional dan membuat dampak yang signifikan terutama untuk bisnis facility service pada masa pandemi, new normal dan masa setelahnya.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Inovasi Teknologi, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Keputusan Pembelian
Subjects: Program Studi > 83 Akuntansi - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/738

Actions (login required)

View Item
View Item