Search for collections on Karya Ilmiah

Analisis Metode Penerjemahan Dalam Novel Anak When Stars Are Scattered

TRISNI ENDAH KURNIARINI (2022) Analisis Metode Penerjemahan Dalam Novel Anak When Stars Are Scattered. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

AbstractTranslators can use various methods and theories of translation in translation process. This study will be focused in a children's novel entitled When Stars Are Scattered. The research was conducted using a qualitative descriptive method. There are no limitations in using translation methods, because at the end the focus of the translation itself is to give the correct meaning from the source text to the target text. In the translation of the children's novel When Stars Are Scattered, the effects produced from the source text and target text must be equivalent. In this study, the methods used were borrowing, calque, literal, transposition, modulation, equivalent and adaptation in accordance with the theory explained by Vinay and Dalbernet (2000)AbstrakPenerjemah dapat menggunakan berbagai metode dan teori terjemahan dalam proses penerjemahan. Pada kajian ini difokuskan penerjemahan pada novel anak yang berjudul When Stars Are Scattered.Penelitian dilakukan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Tidak ada batasan dalam penggunaan metode penerjemahan, karena pada hakikatnya fokus akhir dari penerjemahan itu sendiri ialah memberikan padanan makna yang tepat dari teks sumber ke teks sasaran. Pada penerjemahan novel anak When Stars Are Scattered,nuansa yang dihasilkan dari teks sumber dan teks sasaran haruslah sepadan.Pada penelitian kali ini metode yang digunakan ialah peminjaman, calque,harfiah,transposisi, modulasi, padanan dan adaptasi sesuai dengan teori yang dikemukakan oleh Vinay dan Dalbernet (2000)

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Keywords: Method, translation, novelKata kunci: Metode, penerjemahan, novel
Subjects: Program Studi > 87 Sastra Inggris Bidang Minat Penerjemahan
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/688

Actions (login required)

View Item
View Item