FARRYL FATHURRACHMAN (2022) PENGARUH PENGANGGURAN, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN IPM TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI KOTA JEMBER. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.
Full text not available from this repository.Abstract
Kemiskinan pada umumnya menjadi kendala dalam mencapai kesejahteraan masyarakat. Kemiskinan yang terjadi tidak terlepas dari meningkatkan jumlah pengangguran, pertumbuhan ekonomi serta indeks pembangunan manusia. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh pengangguran, pertumbuhan ekonomi dan indeks pembangunan manusia terhadap kemiskinan di Kabupaten/Kota Jember. Dalam penelitian ini, data yang diambil menggunakan data sekunder time series yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jawa Timur dan BPS Kabupaten Jember dari tahun 2014-2021. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini yaitu, dari hasil uji t parsial diketahui bahwa pengangguran dan indeks pembangunan manusia berpengaruh terhadap tingkat kemiskinan tetapi tidak dengan pertumbuhan ekonomi. Selain itu, berdasarkan uji F simultan diketahui bahwa ketiganya secara bersamaan berpengaruh terhadap tingkat kemiskinan di Kota Jember.
Item Type: | Thesis (Karya Ilmiah) |
---|---|
Additional Information: | 20222 |
Uncontrolled Keywords: | Kemiskinan, Pengangguran, Pertumbuhan Ekonomi, IPM |
Subjects: | Program Studi > 53 Ekonomi Pembangunan-S1 |
Divisions: | Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) |
Depositing User: | Karil Repository |
Date Deposited: | 07 Dec 2023 07:46 |
Last Modified: | 07 Dec 2023 07:46 |
URI: | http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/653 |