Search for collections on Karya Ilmiah

ANALISIS NILAI TAMBAH PRODUK KRUPUK IKAN PADA INDUSTRI RUMAHANDI DESA-GADON-KECAMATAN TAMBAKBOYO-KAB. TUBAN

QURROTA AYUNI (2022) ANALISIS NILAI TAMBAH PRODUK KRUPUK IKAN PADA INDUSTRI RUMAHANDI DESA-GADON-KECAMATAN TAMBAKBOYO-KAB. TUBAN. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Krupuk ikan merupakan olahan makanan ringan yang berbahan baku ikan segar dan tepung tapioca. Bisnis krupuk ikan menjadi industry rumahan yang menjanjikan. Kegiatan masyarakat ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas usaha krupuk skala home industry di desa Gadon. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk melihat bagaimana cara membuat krupuk ikan dan menjabarkan. Nilai tambah yang dapat menghasilkan krupuk ikan pada industry rumahan desa Gadon – Kecamatan Tambakboyo – Kabupaten Tuban. Dengan demikian sangat penting nilai tambah dalam meningkatkan menghasilan masyarakat. Salah satu upaya untuk menyusun nilai tambah adalah proses melalui pengelolahan bahan pokok sebagai barang baru. Penelitihan ini dapat dilakukan dengan metode penelitihan deskriptif kualitatif. Akumulasi data dapat menggunakan cara interview, pengamatan, dokumentasi dan studi kepustakaan. Hasil penelitian menentukan bahwa prosting pengelolahan ikan menjadi krupuk di skala industry rumah tangga masih termasuk sederhana karena masih memakai alat pembuatan manual yang sederhana. Selisih harga (value added) merupakan perbedaan antara biaya input untuk membuat produk dan harga jualnya.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Ekonomi Masyrakat, Nilai Tambah, Peningkatan Penjualan, Produksi
Subjects: Program Studi > 54 Manajemen-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/615

Actions (login required)

View Item
View Item