Search for collections on Karya Ilmiah

Peran Lingkungan Kerja dalam MeningkatkanKinerja Tenaga Administrasi di UPT SMPN 29 Gresik

LULUK (2022) Peran Lingkungan Kerja dalam MeningkatkanKinerja Tenaga Administrasi di UPT SMPN 29 Gresik. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKSalah satu komponen penting tenaga administrasi sekolah dalam menjalankan perannyasebagai tenaga kependidikan adalah lingkungan kerja. Lingkungan kerja perlu diatur dengansebaik-baiknya agar keberfungsiannya sebagai pendukung tenaga administrasi dapatmaksimal. Penelitian penulis ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) peran lingkungan tempatkerja, (2) hambatan lingkungan kerja, dan (3) upaya yang ditempuh untuk mengatasihambatan lingkungan di tempat kerja dalam rangka meningkatkan kinerja tenagaadministrasi UPT SMPN 29 Gresik. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yangmenggunakan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data penulis lakukan lewat wawancara,observasi, dan analisis dokumen. Data yang telah terkumpul ini lalu penulis analisisberdasarkan kebutuhan penelitian. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa perananlingkungan kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai UPT SMPN 29 Gresik sudah baik. Halini ditunjukkan dari perlengkapan kerja, kondisi kerja, dan pelayanan yang baik. Bertaliandengan hambatan, ada dua hambatan lingkungan kerja dalam meningkatkan kinerja tenagaadministrasi di UPT SMPN 29 Gresik yaitu (1) ketidaksesuaian antara SK yang tertulis ditenaga administrasi dan jenis pekerjaan yang dilakukan dan (2) lingkungan kerja untuk kerjapegawai administrasi di UPT SMPN 29 Gresik masih kurang luas. Upaya yang ditempuh untukmengatasi hambatan itu antara lain mengerjakan tugas administrasi secara bersama-samauntuk meringankan pekerjaan mengatur jadwal layanan, mengkomunikasikan terlebih dahulubahan-bahan dan persiapan untuk pelayanan, dan segera mengerjakan tugas yang sudahdiagendakan tanpa menunggu deadline akhir

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: lingkungan kerja, tenaga administrasi sekolah
Subjects: Program Studi > 54 Manajemen-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/613

Actions (login required)

View Item
View Item