Search for collections on Karya Ilmiah

Analisis Pentingnya Seorang Beginner Investment Memahami Peran Penting Informasi-Informasi Dari Pasar Modal Primer Dan Sekunder Sebelum Menginvestasikan Modal

MOCH FARID SHIDIK (2022) Analisis Pentingnya Seorang Beginner Investment Memahami Peran Penting Informasi-Informasi Dari Pasar Modal Primer Dan Sekunder Sebelum Menginvestasikan Modal. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Investasi adalah aktivitas yang berkaitan dengan usaha penarikan sumber-sumber yang dipakai untuk mengadakan modal barang pada saat sekarang yang selanjutnya akan menghasilkan aliran produk baru dimasa yang akan datang. (Fitz Gerald, 1978)” (i). Berinvestasi menawarkan keuntungan yang menggiurkan , faktor tersebut menjadi alasan beginner investmen terjun dalam investasi pasar modal. Dalam berinvestasi investment harus mempunyai bekal, salah satunya dengan memahami dasar-dasar dan mekanisme pasar modal primer dan sekunder, dimana informasi berkaitan dengan berinvestasi dapat digali didalamnya.Dibalik dari keuntungan berinvestasi yang menggiurkan, hal tersebut berbanding lurus dengan resikonya yang tinggi. Dalam chanel youtube, “Indonesia Stock Exchange”, dari salah satu vidionya yang di upload, menceritakan kisah standup comedy-an Yudha Keling, menceritakan kisah Yudha Keling yang terjun kedunia investasi pasar modal karena terinpirasi dari sosok Raditya Dika yang mengeklaim dirinya dapat pensiun di umur 35 tahun hanya dengan berinvestasi di reksadana dan saham. Pada saat pandemi pada tahun 2020 Yudha mulai berinvestasi dan mendapatkan keuntungan, tetapi karena Yudha tidak memiliki bekal dan pengalaman berinvestasi,dan hanya menggunakan spekulasi aja setelah pasar saham normal kembali, Yudha mengalami kerugian karena harga saham yang naiknya cepat cenderung turunnya juga akan cepat.Penulis akan menganalisis pentingnya mempunyai bekal sebelum melakukan investasi. Dengan menggunakan metode kulaitatif penulis akan membandingkan hasil dari peneliti terdahulu dan mengambil kesimpulan. Intinya berinvestasi tanpa bekal itu akan menjadi pengalaman yang pahit, tetapi dari pengalaman tersebut dapat diambil kesimpulan, sebelum melakukan sesuatu harus memiliki bekal yang mencukupi.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Pengertian pasar modal primer dan sekunder, Antisipasi kegagalan dalam berinvestasi, dan bekal berinvestasi,
Subjects: Program Studi > 83 Akuntansi - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:46
Last Modified: 07 Dec 2023 07:46
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/560

Actions (login required)

View Item
View Item