Search for collections on Karya Ilmiah

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA DALAM PEMERINTAHAN DESA(Studi Kasus di Desa Kelet, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara)

KUNDARI (2022) AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA DALAM PEMERINTAHAN DESA(Studi Kasus di Desa Kelet, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara). Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pengelolaan Dana Desasetiap tahunnya harus dikelola secara akuntabel agar pemerintahan desa dapat berjalan seiringan dengan kepercayaan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah akuntabilitas sudah diimplementasikan pada pengelolaan Dana Desa Di Desa Kelet, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatandeskriptif. Pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan riset kepustakaan. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis data interaktif. Hasil penelitian menemukan bahwa dalam pengelolaan Dana Desa, pemerintah Desa Kelet sudah mengimplementasikan akuntabilitas dengan baik namun belum maksimal. Hambatan dalam pelaksanaan good village governance diantaranya adalah sumber daya pemerintah Desa yang kurang cakap khususnya dalam penggunaan sistem informasi yang terintegrasi dan regulasi pemerintah pusat yang selalu berubah setiap tahunnya.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Akuntabilitas, Dana Desa, Pemerintahan Desa
Subjects: Program Studi > 71 Ilmu Pemerintahan-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:45
Last Modified: 07 Dec 2023 07:45
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/501

Actions (login required)

View Item
View Item