Search for collections on Karya Ilmiah

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA DALAM MATERI SIKLUS AIR MENGGUNAKAN ALAT PERAGA DENGAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS V SDIT AQIDAH

ADILA FADHLATUL FIKRIYAH (2023) UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA DALAM MATERI SIKLUS AIR MENGGUNAKAN ALAT PERAGA DENGAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS V SDIT AQIDAH. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Melihat dari hasil evaluasi tersebut yang menunjukkan bahwa terdapatnya kekurangan yang terlampau jauh, maka penulis mengadakan sebuah perbaikan yang dimana tujuannya agar hasil belajar siswa meningkat sesuai dengan yang diharapkan. Dalam perencanaan perbaikan ini penulis menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Hasil penelitian menunjukan bahwa pada tahap prasiklus sebanyak 4 siswa yang tuntas dan 24 siswa belum tuntas maka dengan pernyataan tersebut bahwa siswa kelas V belum memiliki kemampuan kogntif yang bagus oleh karenaitu peneliti melakukan perubahan, pada siklus 1 kemampuan kognitif siswa meningkat dengan hasil belajar 15 siswa tuntas dengan persentase 54 % dan 13 siswa belum tuntas dengan persentase 46 %, melihat perubahan tersebut peneliti melanjutkan penelitian, oada Siklus ke 2 100 % siswa kelas V tuntas dalam materi siklus air. Dapat ditarik kesimpulan bahwa penelitian ini memperoleh hasil belajar yang signifikan, pada tahap prasiklus yang belum diterapkanya pembelajaran menggunakan alat peraga dan metode demonstrasi dinyatakan siswa masih belum memahami pembelajaran materi siklus dengan baik, setelah melaksanakan pembelajaran dengan menerapkan metode demontrasi dan menggunakan alat peraga diperolehlah hasil belajar yang maksimal.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kemampuan Kognitif, Alat Peraga, Metode Demonstrasi
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:14
Last Modified: 11 Dec 2023 09:14
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/4094

Actions (login required)

View Item
View Item