Search for collections on Karya Ilmiah

Meningkatkan Keterampilan Motorik Halus Melalui Kegiatan Menyetempel Pada Anak Kelompok A Di TK Nurul Hikmah Wates Kediri

LIA PUJI ANJASARI (2023) Meningkatkan Keterampilan Motorik Halus Melalui Kegiatan Menyetempel Pada Anak Kelompok A Di TK Nurul Hikmah Wates Kediri. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

AbstrakTujuan program pengembangan keterampilan motorik kelompok A adalah untuk mendorong pertumbuhan anak, khususnya kemampuan mereka untuk menyetempel. Anak-anak suka belajar bagaimana menggunakan jari dan batang pisang untuk menempel, yang mendorong pertumbuhan terbaik di semua bidang perkembangan. Media kegiatan menyetempel ini adalah media yang disukai oleh anak. Ketangkasan mental anak akan meningkat dengan kegiatan ini. Model Kemmis dan MC Taggart yang meliputi 4 tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi digunakan dalam pendekatan penelitian tindakan kelas ini.Kemampuan menulis anak meningkat sebagai hasil observasi, analisis, dan kemajuan belajar, hal ini terlihat pada jumlah anak yang mencapai ketuntasan dimana siklus I mencapai 48% yang dikategorikan kurang pada siklus II menjadi 81% yang dikategorikan baik. Dari temuan tersebut menandakan bahwa kegiatan menyetempel menggunakan jari dan pelepah pisang dapat meningkatkan keterampilan motoric halus anak pada kelompok A di TK Nurul Hikmah Kecamatan Wates Kabupaten Kediri.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : jari, menyetempel, motorik halus, pelepah pisang
Subjects: Program Studi > 120 Pendidikan Guru PAUD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:12
Last Modified: 11 Dec 2023 09:12
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3767

Actions (login required)

View Item
View Item