Search for collections on Karya Ilmiah

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MOTORIK HALUS ANAK MELALUI KEGIATAN FINGER PAINTING PADA SISWA KELOMPOK A DI TKIT AL UMMAH TEMBELANG JOMBANG

IKE ISMI STYANINGRUM (2023) UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MOTORIK HALUS ANAK MELALUI KEGIATAN FINGER PAINTING PADA SISWA KELOMPOK A DI TKIT AL UMMAH TEMBELANG JOMBANG. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kegiatan pembelajaran untuk meningkatkan keterampilan motorik halus di TKIT Al Ummah monoton dan membosankan, guru jarang meneraakan kegiatan finger painting dalam kegaitan pembelajarannya. Sehingga perkembangan motorik halus anak kurang maksimal, anak masih kesulitan untuk memegang alat tulis seperti pensil, krayon. Jari-jemari anak-anak masih kaku. Mereka juga kurang bersemangat ketika diajak mewarnai atau menebali tulisan . Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana proses penerapan kegiatan finger painting dapat meningkatkan ketrampilan motorik halus dan sekaligus untuk mengetahui peningkatan ketrampilan motorik halus anak melalui kegiatan finger paiting siswa kelompok A di TKIT Al Ummah Tembelang Jombang. Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus perbaikan pada materi pokok koperasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan motorik halus meningkat dari 54% pada siklus I menjadi 84% pada siklus II. Sehingga dapat dikatakan kegiatan finger painting mampu meningkatakan kererampilan motorik halus anak pada kelompok A di TKIT AL UMMAH Tembelang Jombang

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: figer painting, motorik halus, kerterampilan
Subjects: Program Studi > 120 Pendidikan Guru PAUD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:12
Last Modified: 11 Dec 2023 09:12
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3659

Actions (login required)

View Item
View Item