Search for collections on Karya Ilmiah

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pelajaran Matematika Bilangan Desimal Menggunakan Model STAD

ANNA NOVITA SARI (2023) Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pelajaran Matematika Bilangan Desimal Menggunakan Model STAD. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKPembelajaran Matematika di kelas IV SDN Rantawan 1 pada umumnya siswa kurang memberi respon yang baik terhadap matematika, guru dalam pembelajaran menggunakan sistem mengajar yang konvensional yang mengakibatkan siswa merasa jenuh dan bosan sehingga pada akhirnya berdampak pada rendahnya hasil belajar siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran matematika materi bilangan desimal menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Penelitian perbaikan pembelajaran ini dilaksanakan dalam 2 siklus pada materi penjumlahan dan pengurangan bilangan desimal yang terdiri dari 4 tahap, yaitu : tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan kriteria ketuntasan klasikal meningkat dari 55,56 % pada siklus I menjadi 100 % pada siklus II. Nilai rata-rata kelas juga terjadi peningkatan dari 62,22 pada siklus I menjadi 88,89 pada siklus II. Penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran matematika materi bilangan desimal di kelas IV SDN Rantawan 1.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar, Matematika Bilangan Desimal, STAD
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:11
Last Modified: 11 Dec 2023 09:11
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3537

Actions (login required)

View Item
View Item