Search for collections on Karya Ilmiah

PENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS LINGKUNGAN PADA SISWA KELAS 3 MI

MUFIDATUL MUKHOUWIFAH (2023) PENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS LINGKUNGAN PADA SISWA KELAS 3 MI. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Matematika materi Pecahan Sederhana. Penelitian ini dilakukan atas dasar pengamatan pada Pra Siklus yang menunjukkan bahwa hanya 67% peserta didik yang tuntas pada mata pelajaran Matematika materi pecahan sederhana. Penggunaan sebuah media diharapkan dapat membantu pendidik serta peserta didik dalam mencapai tujuan pembelajaran. Penelitian ini menggunakan media pembelajaran berbasis lingkungan. Penelitian ini terdiri dari 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subyek penelitian adalah peserta didik kelas III MI Darul Ulum 3 Ngumpul sebanyak 24 peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan terjadinya peningkatan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Matematika materi pecahan sederhana, yang dibuktikan dengan peningkatan prosentase ketika pra siklus, siklus I dan siklus 2 yaitu 67%, 75%, 92%. Dari hasil analisa tersebut diperoleh bahwa penggunaan media pembelajaran berbasis lingkungan dapat mengingkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Matematika materi pecahan sederhana.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran Berbasis Lingkungan, Hasil Belajar, Matematika
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:11
Last Modified: 11 Dec 2023 09:11
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3509

Actions (login required)

View Item
View Item