Search for collections on Karya Ilmiah

PENINGKATAN PEMAHAMAN DENGAN MENERAPKAN METODE EKSPERIMEN MATA PELAJARAN IPA SISWA KELAS V MIS AL-FATHAANAH KUALA SECAPAH

TIKA LESTARI (2023) PENINGKATAN PEMAHAMAN DENGAN MENERAPKAN METODE EKSPERIMEN MATA PELAJARAN IPA SISWA KELAS V MIS AL-FATHAANAH KUALA SECAPAH. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah metode yang digunakan kurang menarik sehingga anak menjadi bosan dalam proses pembelajaran. Hal tersebut disebabkan karena guru kurang melaksanakan percobaan pada pembelajaran IPA. Guru hanya memberikan teori yang kurang dipahami siswa. Tujuan penelitian untuk meningkatkan pemahaman dan mengetahui proses dan hasil selama pembelajaran dengan menerapkan metode eksperimen pada mata pelajaran IPA siswa kelas V MIS Al-Fathaanah Desa Kuala Secapah Kecamatan Mempawah Hilir Kabupaten Mempawah dengan penerapan metode eksperimen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode kuantitatif eksperimen. Subjek penelitian kelas V MIS Al-Fathaanah Kuala Secapah yang berjumlah 8 siswa dikelas eksperimen dan 8 siswa dikelas kontrol. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode eksperimen dapat meningkatkan pemahaman siswa kelas V MIS Al-Fathaanah Kuala Secapah pada mata pelajaran IPA.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: metode eksperimen, metode pembelajaran, peningkatan pemahaman ipa
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:11
Last Modified: 11 Dec 2023 09:11
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3456

Actions (login required)

View Item
View Item