Search for collections on Karya Ilmiah

PENGARUH PERAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR DI SDN 2 SAMBONGREJO

SOFIATIN (2023) PENGARUH PERAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR DI SDN 2 SAMBONGREJO. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pentingnya pengaruh peran kepala sekolah terhadap kinerja guru di Sekolah Dasar Negeri 2 Sambongrejo. Subyek penelitian adalah guru Sekolah Dasar Negeri 2 Sambongrejo, dengan menggunakan teknik proporsional random sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 8 guru. Analisis penelitian ini meliputi analisis uji normalitas, uji linieritas, uji homogenitas dan uji multikolinearitas. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini meliputi pengujian regresi sederhana dan pengujian regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Peran kepala sekolah berpengaruh positif dan signifikan sebesar 0,352 atau 35,2% terhadap kinerja guru, persamaan Y = 43,719 + 0,384X1.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kepala Sekolah, Kinerja Guru
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:10
Last Modified: 11 Dec 2023 09:10
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3188

Actions (login required)

View Item
View Item