ERSIH SUMAROH (2023) Meningkatkan Kreativitas Menari Melalui Pemanfaatan Media Audio Visual. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.
Full text not available from this repository.Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses implementasi dalam kegiatan menari untuk meningkatkan kreativitas anak kelompok B Taman Kanak-Kanak . Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini anak kelompok B usia 5-6 tahun di TK Pertiwi 14.23.04 Desa Patemon Kecamatan Gombong Kabupaten Kebumen. Analisis data pada penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemanfaatan media audio visual dapat meningkatkan kreativitas dalam kegiatan menari bagi anak kelompok B TK Pertiwi 14.23.04 Desa Patemon tahun pelajaran 2022/2023 yaitu dengan kenaikan keberhasilan mencapai 86,36%. Hal ini menunjukkan bahwa kreativitas anak meningkat dengan baik melalui pemanfaatan media audio visual. Kegiatan menari memiliki pengaruh yang sangat penting untuk perkembangan anak, salah satunya kreativitas.
Item Type: | Thesis (Karya Ilmiah) |
---|---|
Additional Information: | 20231 |
Uncontrolled Keywords: | kreativitas, tari, audio visual |
Subjects: | Program Studi > 120 Pendidikan Guru PAUD - S1 |
Divisions: | Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) |
Depositing User: | Karil Repository |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 09:10 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 09:10 |
URI: | http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3112 |