Search for collections on Karya Ilmiah

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN DI KELAS

NOVI DAMAYANTI (2023) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN DI KELAS. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan metode eksperinen dalam upaya meningkatkan hasil belajar IPA Kelas 5 di SDN 4 Wanakerta. Berdasarkan hasil observasi hasil belajar yang ditunjukkan siswa dalam pembelajaran IPA Materi Zat tunggal dan Zat Campuran masih rendah. Hal ini di tunjukkan dengan data dari 18 siswa di kelas 5 SDN 4 Wanakerta hanya 2 orang yang memperoleh nilai di atas KKM. kkm Untuk Mata pelajaran IPA adalah 65. sedangkan siswa yang memiliki nilai di bawah KKM mencapai 16 orang. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakn dalam tiga tahap yaitu tahap prasiklus , tahap siklus 1 dan siklus 2 . Instrumen Pengumpulan data menggunakan lembar observasi sebagai penilaian keterampilan dan juga menggunakan tes untuk mengetahui peningkatan Hasil belajar siswa. Setelah tiga tahap di lalui , terdapat peningkatan hasil belajar yag ditunjukkan siswa seperti tingkat presentasi si prasiklus hana mencapai 22.2 % . setelah itu siklus 1 hasil pembelajaran naik dan mencapai 33.3 % dan terakhir siklus 2 mencapai hasil 88.8 %. dan juga terdapat peningkatan siswayang mendapatkan nilai di atas KKM, Pada prasiklus hanya 2 orang yang mendapat nilai di atas KKM. siklus 2 menjadi 6 orang dan di siklus 2 menjadi 16 orang. Sehingga peneliti dapat menyimpulkan bahwa Metode Esperiment dapat meningkatkan hasil Belajar siswa Dalam pelajaran IPA di kelas 5 SDN 4 Wanakerta

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: IPA. materi zat tunggal dan zat campuran, metode eksperimen
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:10
Last Modified: 11 Dec 2023 09:10
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/3060

Actions (login required)

View Item
View Item