Search for collections on Karya Ilmiah

MENINGKATKAN PENGEMBANGAN KOGNITIF PADA ANAK MELALUI KEGIATAN BERKEBUN DI TK XAVERIUS GUNUNG BATIN BARU

KRIS SULAMINAH (2023) MENINGKATKAN PENGEMBANGAN KOGNITIF PADA ANAK MELALUI KEGIATAN BERKEBUN DI TK XAVERIUS GUNUNG BATIN BARU. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat belajar siswa, semangat serta kemampuan kognitif anak khususnya dalam pemahaman sains dan matematika. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pengembangan kognitif serta minat belajar siswa, mengetahui metode pembelajaran yang tepat untuk diterapkan pada pembelajaran, berdasarkan kebutuhan dan karakter siswa. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan 4 tahap yaitu : perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi serta refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelompok A TK Xaverius Gunung Batin Baru, Terusan Nunyai dengan jumlah siswa 15 orang. Metode teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu: observasi (pengamatan), wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut : penerapan pembelajaran outdoor dengan kegiatan berkebun mampu meningkatkan pengembangan kognitif anak dengan hasil sangat baik, terdapat 13 orang siswa dari 15 orang siswa yang mampu memahami dan mengembangkan pengetahuan matematika dan sains dengan sangat baik.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kemampuan Kognitif, Berkebun, Anak Usia Dini
Subjects: Program Studi > 120 Pendidikan Guru PAUD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:07
Last Modified: 11 Dec 2023 09:07
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2676

Actions (login required)

View Item
View Item