Search for collections on Karya Ilmiah

Pengembangan Kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) dalam Implementasi Good University Governance di Universitas Negeri Malang

ADI MULYA (2022) Pengembangan Kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) dalam Implementasi Good University Governance di Universitas Negeri Malang. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Unggul dan menjadi rujukan merupakan visi dan misi Universitas Negeri Malang (UM). Dalam implementasi Good University Governance adalah tentang prinsip transparansi, akuntabilitas, kepemimpinan, efisiensi dan efektivitas. Namun sumberdaya manusia sebagai sosok penting membutuhkan adanya inovatif pada sistem untuk mewujudkan visi, misi dan tujuan. Sehingga SDM yang profesional dapat memuaskan civitas akademika. Tata kelola yang baik membutuhkan sumber daya manusia untuk mengubah budaya perusahaan menjadi lebih andal dan produktif. Pada proses penelitian ini metode deskriptif analisis digunakan penulis, dengan jumlah responden 407 terdiri dari 147 dosen dan tenaga kependidikan sejumlah 260 orang. Tujuan penelitian untuk mengetahui tingkat kepuasan kinerja sebagai wujud good university governance. Dan upaya peningkatan kemampuan SDM unggul di UM yang harus memiliki kompetensi dan kemampuan mendukung dan mewujudkan tata kelola kelembagaan yang kredibel, akuntabel, dan transparan melalui promosi jabatan, mutasi pegawai, peningkatan kompetensi dan keahlian.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: capaian kinerja, good university governance, pengembangan sumber daya manusia
Subjects: Program Studi > 50 Ilmu Administrasi Negara-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:43
Last Modified: 07 Dec 2023 07:43
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/264

Actions (login required)

View Item
View Item