Search for collections on Karya Ilmiah

PENGOPTIMALAN MEDIA GAMBAR DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR 22 BENGKULU SELATAN

LOGE VERANSI (2023) PENGOPTIMALAN MEDIA GAMBAR DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR 22 BENGKULU SELATAN. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini didasari oleh adanya temuan pada pengamatan langsung atau lapangan dimana guru tidak menggunakan media belajar yang tepat,maka dari itu penelitian ini dilakukan untuk dapat membantu dalam meningkatkan hasil,belajar siswa kelas IV SD Negeri 22 Bengkulu Selatan dengan materi Indahnya Keragaman Budaya Negeriku melalui media gambar.penelitian yang dikaji adalah bahwa jika guru di kelas IV SD Negeri 22 Bengkulu Selatan memanfaatkan media gambar sebagai media belajar pada pembelajaran Tema Indahnya Keragaman Di Negeriku akan meningkatkan hasil belajar..Hasilnya menunjukkan penggunaan media belajar media gambar sangat membantu guru dalam kegiatan belajar mengajar pada siswa kelas IV SD Negeri 22 Bengkulu Selatan. Berdasarkan hasil dari penelitian itu maka dapat ditarik kesimpulan bahwa dengan memanfaatkan media gambar dapat berguna dalam meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran Tema Indahnya Keragaman Di Negeriku materi Indahnya Keragaman Budaya Negeriku pada siswa kelas IV SD Negeri 22 Bengkulu Selatan pada semester II.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Media gambar, hasil belajar, sekolah dasar
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:07
Last Modified: 11 Dec 2023 09:07
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2582

Actions (login required)

View Item
View Item