Search for collections on Karya Ilmiah

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN MELALUI PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 64 KOTA PAGAR ALAM

YULFIRA OKTA ANGGRAINI (2023) PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN MELALUI PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 64 KOTA PAGAR ALAM. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan menulis pengalaman melalui Pendekatan Whole Language pada Siswa Kelas V SD. Didalam penelitian ini, guru menggunakan Pendekatan Whole Language dalam pembelajaran menulis. Penelitian ini dilaksanakan pada Siswa Kelas V SD N 64 Pagar Alam. Penelitian ini dimulai dari tahap perencanaan sampai tahap laporan. Subjek penelitian ini yaitu Siswa Kelas V SD N 64 Pagar Alam. Untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini dilakukan dengan tes, wawancara, pengamatan. Sedangkan analisis data dalam penelitian ini dilakukan selama dan setelah penelitian. Pada saat refleksi dari setiap tindakan pembelajaran dan sesudah pengumpulan data dan analisis data. Berdasarkan siklus I dan siklus II yang telah dilakukan dengan pendekatan Whole Language dalam proses pembelajaran, metode ini cukup efektif dan membuat siswa aktif dalam pembelajaran. Dengan pendekatan Whole Language juga siswa menjadi berani maju dan mencoba untuk membaca serta menulis pengalamannya dengan penuh semangat.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Menulis, Whole Language, dan Pendekatan
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:07
Last Modified: 11 Dec 2023 09:07
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2555

Actions (login required)

View Item
View Item