Search for collections on Karya Ilmiah

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS II MATA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI PENGUKURAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO AND FOUR

MARIA ULFAMI (2023) PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS II MATA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI PENGUKURAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO AND FOUR. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan hasil belajar Peserta Didik melalui Strategi pembelajaran The Power Of Two And Four mata pelajaran Matematika materi Pengukuran Waktu pada Peserta Didik Kelas II di UPT SD 13 SARUASO, Penelitian ini merupakan penelitian classroom action Research atau Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilakukan dalam 2 siklus dan melibatkan 10 siswa kela Kelas II di UPT SD 13 SARUASO. Dimana tiap – tiap siklus melalui tahapan – tahapan yang harus ditempuh yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, refleksi. Temuan penelitian menunjukan bahwa melalui Strategi The Power Of Two And Four ini dapat meningkatkan hasil belajar Matematika di kelas II. Hal ini dibuktikan dari peningkatan nilai tes siswa dari setiap siklus (siklus 1, dan 2). Kriteria ketuntasan adalah sebesar 70 dimana hasil belajar peserta didik dikatakan tuntas apabila memenuhi kriteria tersebut. Hasil penelitian pada tahap siklus 1 rata -rata sebesar 68,5 dengan persentase 50 % ketuntasan dan Pada siklus yang ke II adalah memperoleh nilai rata -rata sebesar 97 dengan persentase 90%.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Matematika, Pengukuran, The Power Of Two And Four
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:06
Last Modified: 11 Dec 2023 09:06
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2349

Actions (login required)

View Item
View Item