Search for collections on Karya Ilmiah

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SDN 074057 Maliwa’a Pada Pembelajaran Matematika Melalui Penerapan Model Contextual Teaching And Learning (CTL)

HARTAMINA GEA (2023) Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SDN 074057 Maliwa’a Pada Pembelajaran Matematika Melalui Penerapan Model Contextual Teaching And Learning (CTL). Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Berdasarkan penelitian yang dilakukan di kelas III SDN 074057 Maliwa’a hasil belajar siswa pada pembelajaran matematika masih rendah. Nilai PTS siswa rata-rata di bawah KKM yang telah ditetapkan di sekolah, yaitu 60. Penggunaan metode ceramah oleh guru membuat susasana pembelajaran dikelas menjadi kaku dan terkesan monoton. Salah satu alternatif penyelesaian masalah yang dilakukan peneliti adalah dengan menggunakan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL). Penelitian berlangsung selama dua siklus, mulai tanggal 20 Mei hingga 27 Mei 2023. Metode pengumpulan data meliputi: tes dan observasi. Metode analisis data adalah menggunakan rumus persentase. Dalam penelitian ini instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah sebagai berikut: lembar tes dan lembar observasi guru dan siswa.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Contextual Teaching and Learning (CTL); Hasil Belajar Siswa; Matematika.
Subjects: Program Studi > 110 PGSD - S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:06
Last Modified: 11 Dec 2023 09:06
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2304

Actions (login required)

View Item
View Item