Search for collections on Karya Ilmiah

TINJAUAN HUKUM KEBERADAAN PERTAMBANGAN RAKYAT MENURUT UU NO, 3 TAHUN 2020 PERUBAHAN ATAS UU NO. 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATU BARA

MOCH ARIF (2023) TINJAUAN HUKUM KEBERADAAN PERTAMBANGAN RAKYAT MENURUT UU NO, 3 TAHUN 2020 PERUBAHAN ATAS UU NO. 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATU BARA. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Berlakunya undang-undang baru tentang pertambangan mineral dan batubara dengan nomor 3 tahun 2020 membuat keberadaan pertambangan rakyat menjadi terancam. Pemberlakuan undang-undang ini memperberat proses perijinan untuk penambang-penambang kecil perorangan baik itu dari aspek perijinan ke pemerintah pusat, kriteria wilayah ekplorasi pertambangan yang semakin luas, dan juga kedalaman penggalian yang semakin tinggi dibandingkan undang-undang sebelumnya. Tujuan penelitian yang dilakukan secara hukum normative ini untuk melihat bagaimana keberadaan penambang-penambang rakyat dengan diberlakukannya UU No. 3 Tahun 2020 ini. Berdasarkan pengkajian terhadap Undang-undang yang dijadikan sebagai data primer penelitian dan juga dari jurnal serta buku yang dijadikan sebagai sumber daya sekunder diperoleh hasil penelitian sebagai berikut: pemutusan kewenangan pemerintah daerah dalam memberikan ijin pertambangan rakyat dan juga mengesahkan wilayah pertambangan rakyat yang kewenangannya diambil alih oleh pemerintah pusat, pemberianpihak yang memberikan ijin untuk wilayah pertambangan rakyat tidak jelas sehingga memiliki kerancuan hukum, pemerintah daerah hanya menjadi kepanjangan tangan pemerintah pusat dan hanya berperan sebagai pengkoordinasi, dan hal ini menambah panjang alur birokrasi perijinan pertambangan rakyat dan bagi masyarakat kecil sangat sulit untuk dilakukan.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: pertambangan rakyat, pemerintah, undang-undang
Subjects: Program Studi > 311 Ilmu Hukum S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:05
Last Modified: 11 Dec 2023 09:05
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2043

Actions (login required)

View Item
View Item