Search for collections on Karya Ilmiah

Analisis Penerjemahan Bahasa Inggris - Indonesia pada Buku yang Berjudul The Book of Imaginary Beliefs” Karya Lala Bohang

FRISCA PATRICIA (2023) Analisis Penerjemahan Bahasa Inggris - Indonesia pada Buku yang Berjudul The Book of Imaginary Beliefs” Karya Lala Bohang. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

AbstractThis research aimed to analyze the selected stories by Lala Bohang in her book The Book of Imaginary Beliefs entitled Dear Body”. The other purpose of this research is to determine how the translator translating from English as a source text into an Indonesian as a target text, the translation method used and the difficulties faced in translating a deep thought of Lala Bohang minds to keeping source language and target language have the same meaning. Translator might choose between techniques of translating based on Newmark V Diagram. This research using descriptive qualitative as a method of data analysis. The results of the study show that Lala Bohang&#039s works can be translated using free, communicative, semantic and idiomatic translation techniques. The reason for using this method is based on the ability of this method to translate all types of phrases, while the constraints faced are literary texts. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis satu cerita yang terpilih pada buku karya Lala Bohang yang berjudul Dear Body”. Tujuan lain dari penelitian ini adalah untuk menentukan bagaimana penerjemah menerjemahkan dari Bahasa Inggris sebagai teks sumber ke dalam bahasa Indonesia sebagai target teks, metode terjemahan yang digunakan dan juga kesulitan-kesulitan yang dihadapi ketika menerjemahkan karya tulis yang berisi segala pemikiran dari Lala Bohang untuk membuat antara bahasa sumber dengan bahasa target memiliki makna yang sama. Penelitian ini menggunakan teknik berdasarkan diagram V Newmark. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif sebagai metode untuk menganalisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karya Lala Bohang dapat diterjemahkan menggunakan teknik terjemah bebas, komunikatif, semantik dan idiomatik. Adapun alasan penggunaan metode ini didasari oleh kemampuan metode ini untuk menerjemahkan seluruh jenis frasa, sedangkan kendala yang ditemui yaitu teks sastra. Kata kunci : Method Translation, Translation, Nonfiction.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Method translationTranslationNonfiction
Subjects: Program Studi > 87 Sastra Inggris Bidang Minat Penerjemahan
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:05
Last Modified: 11 Dec 2023 09:05
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2030

Actions (login required)

View Item
View Item