Search for collections on Karya Ilmiah

ANALISIS PENERJEMAHANStudi Kasus Pada Teks Berita Berjudul Student Eats Artwork of A Banana Duct-Taped To A Museum Wall Because 'He Was Hungry Ke Bahasa Indonesia”

SARAH SALSABILA YANSA SAHARA (2023) ANALISIS PENERJEMAHANStudi Kasus Pada Teks Berita Berjudul Student Eats Artwork of A Banana Duct-Taped To A Museum Wall Because 'He Was Hungry Ke Bahasa Indonesia”. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penerjemahan adalah proses mengubah teks dalam satu bahasa (bahasa sumber) menjadi teks dalam bahasa lain (bahasa target) dengan tetap mempertahankan pesan, makna, dan nuansa yang sama. Penerjemahan melibatkan pemahaman mendalam terhadap konteks budaya, struktur kalimat, serta pemilihan kata yang tepat. Penelitian dalam karya ini bertujuan untuk menulis masalah yang dihadapi oleh penerjemah selama proses penerjemahan teks berita tersebut, serta menganalisis metode dan strategi yang tepat dalam penerjemahan ke dalam teks sumber. Dengan demikian, penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan tentang masalah yang mungkin dihadapi oleh penerjemah dalam menerjemahkan teks berita dari bahasa Inggris ke bahasa Indonesia, serta menemukan metode penerjemahan dan strategi yang tepat untuk mengatasinya.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: karya ilmiah penerjemahan, analisis penerjemahan, teks berita, metode penerjemahan, strategi penerjemahan
Subjects: Program Studi > 87 Sastra Inggris Bidang Minat Penerjemahan
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:05
Last Modified: 11 Dec 2023 09:05
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/2012

Actions (login required)

View Item
View Item