Search for collections on Karya Ilmiah

Penegakan Hukum Terhadap Insider Trading di Pasar Modal Era Globalisasi dan Upaya Perlindungan Terhadap Investor

LUCI AULIA (2023) Penegakan Hukum Terhadap Insider Trading di Pasar Modal Era Globalisasi dan Upaya Perlindungan Terhadap Investor. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pesatnya perkembangan pasar modal di era globalisasi telah menarik minat banyak orang yang ingin memperoleh atau menghasilkan pendapatan tambahan. Namun kejahatan yang sering di pasar modal yakni penipuan atau pelanggaran aturan pasar modal untuk memaksimalkan keuntungan. Investor awam tak menyoalkan pemakaian inside information bisa sangat merugikan, sebab pemakaian informasi itu dinilai tak mengakibatkan investor merugi. Kejahatan di pasar modal seringkali dipandang sebagai kerugian yang tidak langsung terlihat. Informasi ialah komponen sangat penting berinvestasi sebab adanya informasi, investor dapat memutuskan apakah membeli ataupun menjual ataupun menahan sahamnya. Pertanyaan utama artikel ilmiah ini yakni, bagaimana peran pemerintah menghindari insider trading di pasar modal di era globalisasi? Bisakah investor yang terluka menuntut melalui arbitrase? Selain itu, cara yang ditempuh bersifat normatif, dan kesimpulan yang didapat adalah bahwa kerugian yang diderita oleh korban seringkali tidak langsung dirasakan korban, dan seringkali dianggap tidak terhitung. Prosedur peradilan. Kejahatan perdagangan orang dalam pasar modal adalah bentuk kejahatan terkenal. Jadi mungkin karena mereka sudah tahu apa yang terjadi dengan perusahaan. Informasi orang dalam ada di semua jenis organisasi perusahaan, namun yang membedakannya dari informasi lain yang tak memenuhi syarat sebagai &quotinformasi orang dalam&quot yakni pentingnya informasi itu dalam keputusan investor untuk memperdagangkan saham perusahaan. Karenanya, informasi orang dalam harus bersifat material sehingga, jika diketahui, dapat memengaruhi keputusan investor.Kata Kunci : Insider Trading, Pasar Modal, dan Arbitrase.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Insider Trading, Pasar Modal dan Arbitrase
Subjects: Program Studi > 311 Ilmu Hukum S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:04
Last Modified: 11 Dec 2023 09:04
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1829

Actions (login required)

View Item
View Item