Search for collections on Karya Ilmiah

Pengaruh Variasi Produk terhadap Minat Beli Konsumen pada Toko Sembako Cukup

FRIDA TARISA DEWI (2023) Pengaruh Variasi Produk terhadap Minat Beli Konsumen pada Toko Sembako Cukup. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah variasi produk berpengaruh terhadap minat beli konsumen di Toko Sembako Cukup. Penelitian ini dilaksanakan pada konsumen Toko Sembako Cukup dengan cara membagikan kuesioner kepada responden yang telah memenuhi standar sampel yang telah ditentukan, sehingga data dalam penelitian ini merupakan data primer. Pengumpulan data diperoleh dari hasil observasi, kuesioner dan dokumentasi. Sehingga, metode pengumpulan data pada penelitian ini yaitu menggukan survei lapangan (secara langsung) dengan cara menyebarkan kuesioner secara langsung kepada responden berupa beberapa pertanyaan. Dikarenakan hanya terdapat satu variabel bebas saja, maka pada analisis data memakai regresi sederhana. Dari hasil penelitian menunjukkan jika secara parsial serta simultan variabel bebas (Variasi Produk di Toko Sembako Cukup) secara bersama-sama memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap variabel terikat yaitu Minat Beli Konsumen di Toko Sembako Cukup. Maka dari itu, hal tersebut membuktikan bahwa variabel bebas dalam penelitian ini berpengaruh secara bersama-sama terhadap variabel terikat (minat beli konsumen).

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Konsumen, Minat Beli, Toko Sembako, Variasi Produk
Subjects: Program Studi > 51 Ilmu Administrasi Bisnis-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:04
Last Modified: 11 Dec 2023 09:04
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1742

Actions (login required)

View Item
View Item