Search for collections on Karya Ilmiah

PENERAPAN SANKSI ADMINISTRATIF BAGI KENDARAAN ANGKUTAN BARANG DAN PENUMPANG YANG BELUM MELAKUKAN UJI EMISI DI KOTA DENPASAR

KOMANG BAYU DIVA ANGGA PRANATA (2023) PENERAPAN SANKSI ADMINISTRATIF BAGI KENDARAAN ANGKUTAN BARANG DAN PENUMPANG YANG BELUM MELAKUKAN UJI EMISI DI KOTA DENPASAR. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKUji Emisi kendaraan bermotor adalah serangkaian kegiatan yang menguji dan/atau memeriksa komponen kendaraan bermotor untuk memenuhi persyaratan teknis dan laik jalan. Memastikan bahwa kendaraan bebas dari cacat teknis yang tidak diketahui atau dapat menyebabkan bahaya terhadap lalu lintas, penumpang, barang dan lingkungan. Dengan menggunakan penelitian emperis yaitu melakukan penelitian lapangan melalui wawancara di Dinas Perhubungan Kota Denpasar, Penerapan Sanksi Administratif Bagi Kendaraan Angkutan Barang dan Penumpang Yang Belum Melakukan Uji Emisi di Kota Denpasar belum begitu efektif karena masih banyak kendaraan kendaraan yang tidak laik pakai telah memiliki izin uji emisi, pemilik kendaraan bermotor yang telah lama atau tua, tidak melakukan pengujian emisi sedangkan kendaraan masih operasional baik sebagai angkutan barang maupun barang. Penerapanan sanksi administratif jarang diberikan sanksi sesuai dengan ketentuan UU.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Penerapan sanksi, Kendaraan bermotor, Uji emisi
Subjects: Program Studi > 311 Ilmu Hukum S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:04
Last Modified: 11 Dec 2023 09:04
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1691

Actions (login required)

View Item
View Item