Search for collections on Karya Ilmiah

Analisis Kinerja Perangkat Lurah Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Kelurahan Gunung Alam Kecamatan Argamakmur

MEGA UTAMI (2022) Analisis Kinerja Perangkat Lurah Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Kelurahan Gunung Alam Kecamatan Argamakmur. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Arti kelurahan yaitu wilayah kerja lurah yang menjadi pejabat daerah kabupaten atau kota dimana wilayahnya adalah bagian dari kecamatan. Kewajibannya yaitu menjalankan tugas dan wewenang kepemerintahan dari Camat dan menjalankan tugas yang lain berdasarkan perundangan yang telah ditetapkan. Kelurahan dimaksudkan untuk menciptakan penyelenggaraan pemerintah agar lebih efektif, berdaya, dan berhasil guna. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kinerja perangkat lurah Kelurahan Gunung Alam dan untuk mengetahui apa yang menghambat kinerja perangkat lurah Kelurahan Gunung Alam Kecamatan Argamakmur. Penulis memakai metode naratif kualitatif dan memakai data yang bersumber dari data primer. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini melalui beberapa indikator penilaian adalah produktivitas aparat yang masih kurang baik, kerjasama aparat yang sudah baik, tanggung jawab aparat sudah baik, ketaatan aparat sudah cukup baik. Hanya saja kedisiplinan masih sangat rendah. Sedangkan faktor yang menghambat kinerja aparatur pemerintah Kelurahan Gunung Alam Kecamatan Argamakmur yaitu dukungan pemerintah. kondisi kerja, kemampuan perangkat lurah, dan sumber daya manusia.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20222
Uncontrolled Keywords: Kinerja, Penyelenggaraan Pemerintahan, Perangkat Lurah
Subjects: Program Studi > 50 Ilmu Administrasi Negara-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:43
Last Modified: 07 Dec 2023 07:43
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/152

Actions (login required)

View Item
View Item