FARA UMAINI (2023) AKUNTANSI KEUANGAN, MANFAAT PENERAPAN APLIKASI AKUNTANSI KEUANGAN ACCURATE PADA CV. NUSRA JAYA ENDE. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAKKeuangan adalah sektor vital, yang merupakan jantung dari semua perusahaan. Mengingat pentingnya sektor keuangan ini, maka dibutuhkan suatu sistem yang memungkinkan perusahaan untuk mengelola keuangannya dengan baik. Untuk setiap transaksi yang terjadi harus tercatat jelas, transparan sehingga dapat dipertanggungjawabkan. Itulah mengapa akuntansi keuangan sangat diperlukan untuk kelangsungan perusahaan termasuk perusahaan distributor seperti CV. Nusra Jaya Ende.Bagi perusahaan distributor barang seperti CV Nusra Jaya Ende, akuntansi keuangan dapat meningkatkan akurasi pelaporan keuangan, yang memungkinkan perusahaan dengan segera mengetahui situasi keuangan serta perkembangan perusahaannya. Sistem ini pun dapat meminimalisir terjadinya kesalahan atau penyalahgunaan dan penyelewengan dana.Akuntansi keuangan dapat menghindarkan perusahaan dari kebangkrutan dan dari laporan-laporannya diharapkan dapat menjadi dasar bagi manajemen untuk mengambil keputusan mengenai perusahaannya.
Item Type: | Thesis (Karya Ilmiah) |
---|---|
Additional Information: | 20231 |
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Akuntansi, Keuangan, Perusahaan, Distributor, CV. Nusra Jaya Ende |
Subjects: | Program Studi > 83 Akuntansi - S1 |
Divisions: | Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) |
Depositing User: | Karil Repository |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 09:03 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 09:03 |
URI: | http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1437 |