Search for collections on Karya Ilmiah

RANCANG BANGUN JARINGAN LAN (LOCAL AREA NETWORK) DI DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KOTA BOGOR

FADLILLAH MARWAN (2023) RANCANG BANGUN JARINGAN LAN (LOCAL AREA NETWORK) DI DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KOTA BOGOR. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini dilakukan pada 18 April 2022 sampai dengan 17 Juni 2022 di Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Bogor. Tujuan dilaksanakan PKL ini unutk melatih kemampuan keterampilan dan menanamkan kemampuan beradaptasi dan daya tangkap mahasiswa dalam menjalankan tugas dan kewajiban yang ditujukan kepadanya. PKL ini saya akan membuat kegiatan dengan judul Rancang Bangun Jaringan LAN (Local Area Network) Di Dinas Komunkasi dan Informatika Kota Bogor yang memiliki tujuan Untuk memudahkan setiap penggunanya mengakses internet, untuk menghubungkan komputer satu dengan yang lainnya, dan mengembangkan jaringan LAN pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Bogor. Bedasarkan analisis data, diperoleh masalah yang ada yaitu manajemen penggunaan jarinagan internetnya kurang optimal. Melalui metode SLDC yang melibatkan beberapa pegawai yang ada di Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Bogor diperoleh masalah utamanya kurang optimalnya dalam penggunaan jaringan internet yang ada. Setelah masalah utama ditentukan, dilakukan penysunan dengan beberapa rekan yang ada untuk menentukan penyebab dan alternatif solusinya. Setelah dirundingkan dengan beberapa rekan yang ada didapatkan bahwa tidak adanya jaringan LAN maupun WiFi sehingga pegawai tidak mendapatkan koneksi jaringan internet. Selain itu dihasilkan alternatif solusinya berupa rancangan jaringan LAN yang dibuat secara bersama-sama. Selanjutnya dengan adanya rancangan tersebut bisa dijadikan alternatif solusi untuk kegiatan ini.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Jaringan, LAN, Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Bogor
Subjects: Program Studi > 252 Sistem Informasi
Divisions: Fakultas > Fakultas Sains dan Teknologi (FST)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:03
Last Modified: 11 Dec 2023 09:03
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1319

Actions (login required)

View Item
View Item