Search for collections on Karya Ilmiah

DAMPAK KENAIKAN HARGA MINYAK GORENG BAGI PEDAGANG KECIL DI MUARA SABAK TIMUR

SAFITRI (2023) DAMPAK KENAIKAN HARGA MINYAK GORENG BAGI PEDAGANG KECIL DI MUARA SABAK TIMUR. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstrak: Kenaikan harga minyak goreng di awal tahun 2022 merupakan kasus global bagi Indonesia dan tidak terkecuali juga dirasakan oleh masyarakat Muara Sabak Timur. Minyak goreng biasanya selalu tersedia dalam jumlah banyak di semua supermarket, namun kini terlihat kosong bahkan hampir tidak ada pasokan karena harga yang sangat signifikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana dampak kenaikan harga minyak goreng bagi pedagang kecil di Muara Sabak Timur Kab. Tanjab Timur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dan hasil penelitian menunjukkan bahwa kenaikan harga minyak goreng sangat berdampak pada aspek penjualan para pedagang makanan, dikarenakan bahan utama dalam mengolah makanan yaitu minyak goreng. Selain itu, para pedagang berharap pemerintah dapat mengatasi masalah ini dengan mengembalikan stok minyak goreng di pasaran dan menurunkan harga minyak goreng.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Kenaikan Harga, Minyak Goreng, Pedagang.
Subjects: Program Studi > 54 Manajemen-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:03
Last Modified: 11 Dec 2023 09:03
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1262

Actions (login required)

View Item
View Item