Search for collections on Karya Ilmiah

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP GAYA HIDUP SISWA- SISWI SMP 10 TARAKAN

ERWIN (2023) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP GAYA HIDUP SISWA- SISWI SMP 10 TARAKAN. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.

Full text not available from this repository.

Abstract

Artikel ini berisi Pengaruh Media Sosial Terhadap Gaya Hidup Siswa-siswi Smp 10 Tarakan.Metode penelitian yang digunakan yang bersifat deksriptif dengan pendekatan cross sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi SMP Negeri 10 yg berjumlah 384 orang. Teknik pengambilan sampel yang diambil oleh peneliti adalah stratified random sampling dengan jumlah sampel 55 siswa-siswi. Skala yang digunakan ialah skala likert yang telah diuji validitas dan reabilitas dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner yang berjumlah 25 pernyataan. Hasil penelitian Pengaruh penggunaan media social terhadap gaya hidup siswa-siswi SMP 10 Tarakan mayoritas memiliki gaya hidup cukup yaitu 39 responden (71%), dan baik sebanyak 10 responden (18%), serta kurang sebanyak 6 responden (11%). Saran bagi peneliti selanjutnya yang ingin melakukan penelitian yang serupa dan faktor-faktor yang mempengaruhi gaya hidup diharapkan mampu menyempurnakan penelitian ini.

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah)
Additional Information: 20231
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Pengunaan Media Sosial dan Gaya Hidup
Subjects: Program Studi > 72 Ilmu Komunikasi-S1
Divisions: Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP)
Depositing User: Karil Repository
Date Deposited: 11 Dec 2023 09:02
Last Modified: 11 Dec 2023 09:02
URI: http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1103

Actions (login required)

View Item
View Item