MUHAMMAD FURQAN (2023) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN DANPELATIHAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DlPERPUSTAKAAN DAERAH MEMPAWAH. Karya Ilmiah thesis, Universitas Terbuka.
Full text not available from this repository.Abstract
Perpustakaan sebagai lembaga informasi membutuhkan struktur antara pimpinan dan bawahan. Di perpustakaan, pimpinan dengan gayanya bisa mempengaruhi kinerja karyawannya agar melaksanakan tugas. Cara lainnya untuk meningkatkan kualitas kinerja karyawan ialah melalui pendidikan dan pelatihan Yang dilaksanakan secara terencana dan sistematik. Dengan kata lain pentingnya pendidikan dan pelatihan dalam organisasi adalah perbaikan kineria pegawai Yang meliputi pengetahuan dan keterampilan Yang mendukung, serta perhitungkan sikap setiap para pegawai sesuai Yang diinginkan oleh organisasi Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif untuk mengetahui kualitas kinerja karyawan Di Perpustakaan Daerah Mempawah. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi dan wawancara.
Item Type: | Thesis (Karya Ilmiah) |
---|---|
Additional Information: | 20231 |
Uncontrolled Keywords: | gaya kepemimpinan, pendidikan, pelatihan dan kinerja karyawan. |
Subjects: | Program Studi > 50 Ilmu Administrasi Negara-S1 |
Divisions: | Fakultas > Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP) |
Depositing User: | Karil Repository |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 09:02 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 09:02 |
URI: | http://student-repository.ut.ac.id/id/eprint/1086 |